Selasa, 27 Desember 2011

Misteri Pedang Excalibur

Excalibur adalah pedang Raja Arthur, menurut legenda memiliki kekuatan ajaib dan memberinya hak memerintah Inggris. Kadang Excalibur dan Sword in the Stone (bukti keturunan Arthur) dianggap sebagai senjata yang sama, namun dalam banyak versi keduanya dianggap berbeda. Dalam bahasa Wales pedang ini bernama Caledfwlch.


http://i7.photobucket.com/albums/y274/MarvelMan/publish/ExcaliburPhoto.jpg


Nama Excalibur berasal dari bahasa Perancis kuno Excalibor, yang berasal dari bahasa Latin Caliburnus. Dalam legenda Arthur, ada dua cerita mengenai asal pedang ini. Yang pertama adalah legenda "Sword in the Stone", pertama muncul dalam puisi Robert de Boron Merlin, di mana Excalibur hanya dapat ditarik dari batu oleh orang yang berhak menjadi raja, yaitu Arthur. Dalam versi kedua, yang muncul dalam Suite du Merlin, Arthur menerima Excalibur dari Lady of the Lake setelah pedang pertamanya rusak dalam pertempuran melawan raja Pellinore.


http://top-10-list.org/wp-content/uploads/2009/09/Excalibur-Sword.jpg


Dalam versi kedua, yang muncul dalam Suite du Merlin, Arthur menerima Excalibur dari Lady of the Lake setelah pedang pertamanya rusak dalam pertempuran melawan raja Pellinore.


http://www.uhigh.ilstu.edu/english/arthur/book20/chapter22/kingarthur2.jpg


Arthur mendapatkan takhta atau kuasa dengan menarik pedang dari batu. Dalam konteks ini, tindakan mencabut pedang tidak bisa dilakukan oleh siapapun kecuali oleh "raja sejati," maksudnya raja atau ahli waris sejati Uther Pendragon. Lalu pedang Excalibur itu pernah rusak/patah menjadi dua dalam penggunaan oleh Arthur. Di Vulgate Mort Artu, Arthur menyuruh Girflet (ksatria pengawalnya) melemparkan pedang ke dalam danau "terpikat".


http://www.fairiesworld.com/weblog/wp-content/uploads/2007/11/Roger%20Federer%20as%20King%20Arthur.jpg


Sesudah dua percobaan gagal dia menuruti permintaan raja yang terluka yang menyarankan Arthur untuk melempar pedang tersebut ke danau "terpikat" untuk memperbaiki pedang Excalibur tersebut. Kemudian tiba-tiba muncul sosok tangan misterius dari danau, tangan tersebut mengambil dan memperbaiki pedang tersebut kembali utuh seperti semula.


http://www.cotsweb.com/blog/images/King_Arthurs_Grail_Vision.jpg


Pedang Excalibur ini sungguh dashyat karena konon dapat membelah apapun termasuk baja. Sungguh disayangkan karena pedang Excalibur ini hanya menjadi sebuah legenda dan tidak ada kepastian dalam keberadaan pedang luar biasa tersebut.

3 komentar:

Leonore Mezzinni mengatakan...

I reckon something truly interesting about your website so I saved to fav.

Carleen Verhaag mengatakan...

I wanted to follow up and let you know how considerably I liked discovering this blog today. I might consider it a great honor to work at my company and be able to use the tips contributed on your web-site and also participate in visitors' remarks like this. Should a position associated with guest publisher become on offer at your end, remember to let me know.

Transformers Game mengatakan...

Almost all I can state is, I don't know what to say! Except obviously, for the excellent tips which are shared within this blog. I could think of a million fun methods to read the posts on this site. I do think I will ultimately take a step making use of your tips on areas I could not have been able to address alone. You had been so thoughtful to allow me to be one of those to benefit from your valuable information. Please see how significantly I enjoy the whole thing.

Posting Komentar

print this page

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Bluehost Coupons